Tiga Dampak Sampah Plastik bagi Kesehatan, Dari Kanker Hingga Gangguan Pertumbuhan Janin!

- 11 November 2021, 07:00 WIB
Tiga Dampak Sampah Plastik bagi Kesehatan, Dari Kanker Hingga Gangguan Pertumbuhan Janin
Tiga Dampak Sampah Plastik bagi Kesehatan, Dari Kanker Hingga Gangguan Pertumbuhan Janin /@jakarta.viral/Instagram

Paparan zat beracun dari limbah plastik juga bisa berbahaya bagi ibu hamil, janin, dan anak-anak.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa paparan limbah dan zat beracun bisa meningkatkan risiko terjadinya gangguan tumbuh kembang pada janin dan anak-anak

Selain itu, ibu hamil yang terlalu sering terpapar senyawa kimia dari sampah plastik juga berisiko tinggi mengalami keguguran, bayi terlahir prematur, atau penyakit bawaan lahir pada janin.

Baca Juga: Catat! Penting untuk Buang Air Kecil setelah Berhubungan Intim, Kenapa?

Selain itu, kontaminasi bahan plastik, seperti phthalates dan bisphenol A, pada alat dan tempat makan serta mainan anak juga bisa beracun dan berisiko memengaruhi tumbuh kembang anak.

Jadi itu lah tiga dampak sampah plastik bagi kesehatan. Ayo jaga lingkungan. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x