Penyebab Meninggalnya Ameer, Inilah 4 Gejala Liver yang Patut untuk Dikenali!

- 30 November 2021, 19:54 WIB
Penyebab meninggalnya Ameer, Inilah 4 Gejala Liver yang Patut untuk Dikenali!
Penyebab meninggalnya Ameer, Inilah 4 Gejala Liver yang Patut untuk Dikenali! /Instagram.com/@ameer.azikra

Baca Juga: Alpha Mini, Robot Kecil yang Diproyeksikan Menjadi Guru di TK di Korea

Namun jika penyakit bertambah parah, gejala liver yang satu ini dapat menyebabkan perut penderitanya sangat bengkak, hingga ia menjadi sesak napas.

3. Kulit Gatal

Penyakit liver dapat ditandai dengan munculnya kulit gatal, baik itu pada satu bagian tubuh maupun seluruh tubuh.

Kondisi ini bisa dipicu oleh beragam hal. Salah satunya adalah karena penumpukan garam empedu di bawah kulit.

Gatal yang terjadi bisa sangat parah serta membuat Anda tidak bisa tidur ataupun menahan diri untuk tidak menggaruknya.

Baca Juga: Lionel Messi Raih Penghargaan Ballon d'Or 2021, Koleksinya Sudah Tujuh Buah!

4. Mudah Memar dan Berdarah

Gejala liver selanjutnya adalah mudah memar. Salah satu fungsi liver adalah memproduksi protein yang diperlukan untuk proses pembekuan darah.

Ketika fungsi liver terganggu, produksi protein ini berkurang, sehingga memar mudah terjadi meskipun benturan yang terjadi hanyalah benturan ringan.

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini