Air Tergenang di Jakarta, Netizen Videokan Sumur Resapan Anies Baswedan yang Tak Berfungsi!

- 7 November 2021, 20:05 WIB
Pemprov DKI Jakarta rencanakan pembangunan 300 ribu sumur resapan (drainase vertikal) sebagai upaya pengendalian banjir di musim penghujan.
Pemprov DKI Jakarta rencanakan pembangunan 300 ribu sumur resapan (drainase vertikal) sebagai upaya pengendalian banjir di musim penghujan. /Antara/M Risyal Hidayat/

OKE BIMA - Curah hujan yang tinggi dan lama menyebabkan beberapa titik di Jakarta mulai tergenang air.

Dilansir Okebima.com dari cuitan akun Twitter @petabencana, 7 November 2021, dilaporkan air sudah genangi di utara hingga selatan Jakarta.

"Wah laporan banjir dari selatan Jakarta hingga utara Jakarta mulai bermunculan nih guys!" ujarnya sebagaimana dalam laporan.

Baca Juga: Air Mulai Genangi Rumah Warga di Jakarta? Netizen: Cebong Pada Berenang Bos!

Sementara itu, akun Twitter @sirajapadoha membagikan cuitan video terkait dugaan gagalnya kebijakan penangan banjir oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Akun Twitter @sirajapadoha membagikan cuitan video terkait dugaan gagalnya kebijakan penangan banjir oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Akun Twitter @sirajapadoha membagikan cuitan video terkait dugaan gagalnya kebijakan penangan banjir oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Twitter.com

Dalam video tersebut, seorang yang klaim namanya Toni Tobing melaporkan langsung gagal berfungsinya sumur resapan saat musim hujan.

"Saya Toni Tobing, langsung saya videokan di sumur resapan," katanya dalam akun Twitter @sirajapadoha dikutip Okebima.com, 7 November 2021.

Baca Juga: Vanessa Angel dan Suami Dikubur dalam Satu Liang Lahad, Muhammadiyah Fatwakan Ini!

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x