KKB Papua Nyatakan Perang dengan TNI Polri, Fadli Zon Sentil Densus 88

- 13 November 2021, 11:19 WIB
Politisi Partai Geridra Fadli Zon geram dengan aksi Densus 88 dalam menangani terduga teroris Jamaah Islamiyah (JI) di Lampung.
Politisi Partai Geridra Fadli Zon geram dengan aksi Densus 88 dalam menangani terduga teroris Jamaah Islamiyah (JI) di Lampung. /Foto: Instagram @fadlizon/

OKE BIMA - Politisi Partai Geridra Fadli Zon merespon Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua yang ingin perang terbuka dengan TNI Polri.

Bahkan Fadli Zon geram, lantaran KKB Papua meminta warga sipil non Papua untuk meminta perlindungan.

Dilansir Okebima.com cuitan akun Twitter @fadlizon, 13 November 2021, Fadli Zon pun menyentil Densus 88 secara tersirat soal KKB Papua tersebut.

Baca Juga: Oppo A95 Siap Meluncur di Bulan November Ini, Cek Spek dan Harganya!

"Ini ancaman nyata n tantangan terbuka. Ayo tak usah urusin kotak amal, pohon kurma, air zam-zam dll yg dekat dg umat Islam," kata Fadli Zon.

Cuitan Fadli Zon.
Cuitan Fadli Zon. Twitter.com/@fadlizon

Sebagaimana diketahui, Fadli Zon merupakan tokoh yang berani secara terang-terangan mengkritisi Densus 88 dalam menangani terorisme.

Fadli Zon menuding Densus 88 dalam menangani terorisme itu lekat dengan islamofobia.

Baca Juga: Berikut Cara Top Up Diamond Mobile Legends, Lakukan Langkah-Langkah Sebagai Berikut!

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x