4 Fakta Unik dari Sirkuit Mandalika, Salah Satunya Sirkuit Tikungan Terbanyak di Dunia!

- 28 September 2021, 17:52 WIB
Sirkuit Mandalika Akan Menjadi Tuan Rumah Dari Balapan World Superbike (WSBK), Catat Tanggal Mainnya
Sirkuit Mandalika Akan Menjadi Tuan Rumah Dari Balapan World Superbike (WSBK), Catat Tanggal Mainnya /Instagram/@themandalikagp/

Menurut Happy Sirkuit Mandalika merupakan salah satu sirkuit baru yang paling cepat dibangun.

Sebagaimana diketahui, Sirkuit Mandalika memakan waktu sekira 3 tahun. Karena mulai dibangun di akhir tahun 2019 dan rampung di tahun 2021.

Baca Juga: 3 Konsep Pelestarian Lingkungan Menurut Islam, Cek di Bawah Ini!

Menurut Happy cepat dibangunnya Sirkuit Mandalika karena untuk meningkatkan parawasita di Indonesia.

"Kenapa Sirkuit Mandalika itu tercepat pembangunanya, ini karena untuk meningkatkan pariwisata, khususnya olahraga otomotif di Indonesia," kata Happy.

2. Sirkuit dengan Tikungan Terbanyak

Kemudian, Happy mengungkapkan bahwa Sirkuit Mandalika merupakan lintasan balapan yang terbanyak tikungannya di dunia.

Sirkuit Mandalika mempunyai 17 tikungan, sementara sirkuit-sirkuit lain di dunia hanya memiliki sekitar 14 atau 15 tikungan saja.

3. Sirkuit Wisata Balapan

Wisata Balapan merupakan istilah dari Mick Doohan, lantaran konsep Sirkuit Mandalika yang menempel dengan pantai.

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini