Gatot Nurmantyo Sebutkan TNI Disusupi PKI, Ini Penjelasannya!

- 27 September 2021, 21:39 WIB
Statment Gatot Nurmantyo soal PKI ditubuh TNI, Marsekal Hadi Enggan Berpolemik : Tidak Ilmiah
Statment Gatot Nurmantyo soal PKI ditubuh TNI, Marsekal Hadi Enggan Berpolemik : Tidak Ilmiah /Kolase UtaraTimes//

Oke Bima - Jenderal (purn) Gatot Nurmantyo kembali menjadi bahan perbincangan hangat di dunia maya.

Pasalnya, dalam diskusi virtual yang bertajuk TNI vs PKI, pada Minggu, 26 September 2021 kemarin, Gatot Nurmantyo menyoal dugaan TNI disusupi oleh PKI.

Dilansir Okebima.com dari kanal YouTube Miftah's TV, Senin 27 September 2021, Gatot Nurmantyo menyatakan disusupinya TNI itu sebagai keadaan bahaya.

Baca Juga: Indonesia Cetak Sejarah di Piala Sudirman 2021: Sapu Bersih Kemenangan, Terakhir Tahun 1997

"Sangat berbahaya terperangkap di jurang kehancuran," kata Gatot Nurmantyo pada peserta diskusi vitual.

Lanjut mantan Panglima TNI itu, kehancuran yang ada di tubuh TNI itu sendiri, kini sudah ada di depan mata.

Kendati, hilangnya sejumlah bukti-bukti penumpasan G30S/PKI di Museum Dharma Bhakti di Markas Kostrad.

Menurut Gatot museum itu menjadi saksi bisu tempat TNI melawan pemberontak dari G30S/PKI yang menghianati negara.

Baca Juga: Anak Bobby iKON Lahir, Ucapan Selamat Sampai Bikin Trending!

Halaman:

Editor: Zainul Abidin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x