Peringati Maulid Adat di Bayan, Ini Kata Zulkieflimansyah! Bikin Terngiang

- 23 Oktober 2021, 11:26 WIB
Gubernur NTB Zulkieflimansyah, mengikuti peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Bayan Kabupaten Lombok Utara, Kamis 21 Oktober 2021
Gubernur NTB Zulkieflimansyah, mengikuti peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Bayan Kabupaten Lombok Utara, Kamis 21 Oktober 2021 /Ntbprov.go.id

OKE BIMA - Gubernur NTB Zulkieflimansyah, mengikuti peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Bayan Kabupaten Lombok Utara, Kamis 21 Oktober 2021 kemarin.

Dilansir Okebima.com dari laman resmi Pemprov NTB, 23 Oktober 2021, Gubernur Zulkieflimansyah memgatakan sesuatu yang membuat terngiang-ngiang.

"Berkunjung ke Bayan adalah perziarahan panjang menembus batas dan waktu," kata Zulkieflimansyah.

Baca Juga: Peringati Hari Santri, Presiden Jokowi: MES Lokomotif Ekonomi Syariah

Gubernur Zulkieflimansyah juga mengajak masyarakat untuk berkunjung ke desa adat Bayan.

Katanya, merujuk catatan sejarah, selain memiliki destinasi wisata budaya tempat ini memiliki sejarah panjang tentang masuknya islam di Pulau Lombok.

"Sesekali datanglah ke Bayan di Lombok Utara untuk bersilaturrahim dengan kearifan," ujar Zulkieflimansyah.

Baca Juga: Umrah Kembali Dibuka! Ini Aturan dan Syarat Umrah Dimasa Pandemi yang Perlu Diketahui.

Sebagaimana diketahui, Maulid Adat Bayan merupakan kegiatan adat terkait peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Zainul Abidin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x