Pengaruh Mo Salah Mengejutkan di Inggris, Dari Si Kulit Bundar ke Kejahatan Rasial!

- 20 Oktober 2021, 07:12 WIB
Mo Salah merakayan gol ke gawang Atletico Madrid.
Mo Salah merakayan gol ke gawang Atletico Madrid. /Sergio Perez/Reuters

OKE BIMA - Mo Salah merupakan pemain terbaik tidak hanya di Inggris, tetapi juga dunia saat ini.

Bermain di Liverpool, Mo Salah menjelma menjadi pemain bintang dan berbahaya.

Dengan adanya Mo Salah, Liverpool kembali menjadi klub papan atas Terus mengoleksi trofi bergengsi.

Baca Juga: Perang Dagang Memanas, China Minta Hapus Tarif Perdangan, Bagaimana Respon Amerika?

Kendati pengaruh Mo Salah mentereng di si kulit bundar, ternyata ada capaian lain yang mengejutkan.

Dilansir Okebima.com dari cuitan akun Twitter @ESPNUK, 18 Oktober 2021, ternyata kehadiran Mo Salah menurunkan kejahatan rasial di Inggris.

Pengaruh Mo Salah itu, merupakan hasil riset yang dilakukan oleh Stanford University.

Baca Juga: Zidane Akan Gantikan Solksjaer, Ternyata Cristiano Ronaldo yang Usulkan!

"Sejak Mo Salah mulai bermain untuk Liverpool, kejahatan rasial di wilayah Merseyside turun," katanya sebagaimana telah dikutip.

Halaman:

Editor: Zainul Abidin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini